Kamis, 17 Juni 2010
EMOSI
Semua manusia pasti memiliki emosi. Emosi adalah berkaitan dengan kondisi perasaan. kita mengetahui ada 6 emosi dasar yaitu, marah, takut, jijik, sedih, senang, dan terkejut. dari 6 emosi dasar itu pasti ada dalam diri kita.
jistru karena itu kita harus pandai dalam mengatur emosi kita yang kita kenal dengan kecerdasan Emosional atai sering disebut EQ (Emotional Question). Selain kita memiliki kecerdasan EQ kita juga harus memilki kecerdasan Inteligensi. dan Biasanya kedua kecerdasan ini saling berkaitan untuk mencapai suatu tujuan yang diiringi dengan emosi yang stabil. Tanpa IQ kita tidak akan memiliki solusi untuk mengatur EQ, dan tanpa adanya EQ kita juga tidak bisa berfikir jernih karena perasaan yang tidak stabil.
dengan demikian kita harus bisa mneyeimbangkan kecerdasan emosi dan inteligensi agar tujuan yang kita rencanakan tercapai.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar